Snapshot

CIMB Niaga Akan Gelar Kejar Mimpi ACTIONATION

Head of Emerging Business Banking CIMB Niaga Tony Tardjo (kiri) tengah memberikan keterangan pada media didampingi Head of Marketing, Brand, and Customer Experience CIMB Niaga Toni Darusman (kanan) saat Media Gathering terkait Kejar Mimpi ACTIONATION bertema “Satu Hari untuk Kejar Mimpi” di Jakarta.
Head of Emerging Business Banking CIMB Niaga Tony Tardjo (kiri) tengah berpose pada sesi foto didampingi Head of Marketing, Brand, and Customer Experience CIMB Niaga Toni Darusman (kanan) saat Media Gathering terkait Kejar Mimpi ACTIONATION bertema “Satu Hari untuk Kejar Mimpi” di Jakarta.
Head of Marketing, Brand, and Customer Experience CIMB Niaga Toni Darusman (kanan) bersama Head of Emerging Business Banking CIMB Niaga Tony Tardjo (kiri) berbincang sesaat sebelum Media Gathering Kejar Mimpi ACTIONATION bertema “Satu Hari untuk Kejar Mimpi” di Jakarta, Rabu, 16 November 2022.

Festival penuh inspirasi yang akan digelar di Pos Bloc, Jakarta, Sabtu, 19 November 2022, ini akan menghadirkan talkshow inspiratif dengan beragam topik, pameran produk lokal berkelanjutan, peragaan busana hingga penampilan KAHITNA. Inisiatif terbaru CIMB Niaga ini dapat diikuti  tanpa biaya dan terbuka bagi masyarakat mulai dari segmen anak muda, keluarga, hingga bisnis. Melalui Kejar Mimpi ACTIONATION, masyarakat bisa terinspirasi lewat sharing dari para tokoh dan pakar yang telah sukses di bidangnya, sambil menikmati hiburan akhir pekan di tempat yang iconic.

M Zulfikar

Recent Posts

Asing Net Buy Rp1,09 Triliun, Ini 5 Saham yang Paling Banyak Diborong

Poin Penting Investor asing kembali agresif masuk pasar saham dengan net foreign buy Rp1,09 triliun… Read More

35 mins ago

Danantara Targetkan Reformasi Besar Bank Himbara pada 2026

Poin Penting Danantara akan mereformasi bank Himbara pada 2026 untuk memperkuat likuiditas, kredit, dan kinerja… Read More

44 mins ago

OJK Ungkap Alasan Banyak Cabut Izin Usaha BPR dan BPRS

Poin Penting OJK mencabut izin BPR/BPRS terutama karena kasus fraud serta lemahnya tata kelola dan… Read More

1 hour ago

IHSG Sesi I Hijau di 9.046, Sempat Cetak ATH Baru

Poin Penting IHSG menguat tipis 0,16% pada sesi I perdagangan Kamis (15/1) ke level 9.046,83… Read More

2 hours ago

Konsumsi Diproyeksi Pulih 2026, Bank Mandiri Ungkap Faktor Pendorongnya

Poin Penting Bank Mandiri memprediksi konsumsi masyarakat mulai pulih pada 2026, didorong stimulus pemerintah serta… Read More

2 hours ago

OJK Ungkap Perkembangan Spin Off UUS Perusahaan Multifinance

Poin Penting OJK memantau hasil audit laporan keuangan 2025 UUS multifinance yang telah memenuhi kriteria… Read More

2 hours ago