News Update

Bursa Ajak Masyarakat Nabung Saham

Alpino juga membandingkan antara kebiasaan menabung di bank dengan menabung saham. Menurutnya menabung di bank tidak memiliki manfaat lebih, sebab bunganya tidak lebih dari inflasi.

“Contoh kita nabung di bank Rp10 jutaan, bunga setahunnya paling 6%. Kalau per bulannya bunganya itu paling tidak melebihi biaya administrasinya Rp17 ribu. Bagaimana kita bisa kaya,” tuturnya.

Sementara jika menabung saham selain memiliki return yang tinggi juga bisa dimulai dengan dana yang sangat kecil, bahkan hanya dengan uang Rp50 ribu.

(Baca juga : 2017, Bursa Targetkan Jumlah Saham Bertambah Rp100 Triliun)

“Saya kasih contoh ada saham emiten properti harganya cuma Rp500 kalau beli satu lot kali 100 cuma Rp50 ribu. Kita sudha jadi pemegang saham, Kenapa kita enggak beli sahamnya. Ini agar adik-adik kita bisa paham bahwa uang itu bisa digunakan untuk yang positif untuk investasi masa depan,” ujarnya. (*) Dwitya Putra

 

 

Editor: Paulus Yoga

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Dirut BEI Mundur, Purbaya: Ini Positif, Waktunya ‘Serok’ Saham!

Poin Penting Menkeu Purbaya menilai langkah Iman Rachman mundur sebagai bentuk tanggung jawab atas gejolak… Read More

2 hours ago

1.001.002 Wajib Pajak Sudah Lapor SPT Lewat Coretax per 29 Januari 2026

Poin Penting Hingga 29 Januari 2026 pukul 18.00 WIB, DJP mencatat 1.001.002 SPT Tahunan Tahun… Read More

2 hours ago

Excited! Pedang dan Keris Milik Dua Bos Asuransi Dampingi Keris Presiden Prabowo

Poin Penting Jemmy Atmadja (Maximus Insurance) dan Nicolaus Prawiro (Cakrawala Proteksi) memamerkan koleksi keris dan… Read More

3 hours ago

IHSG Sesi I Ditutup Naik 1,18 Persen ke Level 8.329, Sektor Transportasi Pimpin Penguatan

Poin Penting IHSG sesi I ditutup menguat 1,18 persen ke level 8.329,15 dengan nilai transaksi… Read More

4 hours ago

Keris Dirut PNM dan PIP di Deretan Keris Indrakusuma Prabowo dan Keris Kalamunyeng Purbaya

Poin Penting Sejumlah menteri, pejabat lembaga, dan pimpinan anak usaha BUMN ternyata memiliki kesamaan hobi,… Read More

4 hours ago

Outflow Investor Asing Rp5,11 Triliun, BBCA- BBRI Paling Banyak Dijual

Poin Penting Outflow investor asing mencapai Rp5,11 triliun pada perdagangan 29 Januari 2026, dominasi penjualan… Read More

5 hours ago