Categories: Snapshot

BTN Luncurkan Program Kemilau Emas

Direktur Consumer Banking PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk. Budi Satria (tengah), didampingi Wealth Management Division Head, Sri RM Sudarsari (kanan) dan Retail Funding &Service Division Head Ferry Sipahutar (kiri) menunjukkan “mock up” kepingan emas saat acara peluncuran program tabungan berhadiah bertajuk “Kemilau Emas” di Jakarta, Kamis (31/10).

Bank BTN menargetkan dapat meraup dana segar untuk memupuk Dana Pihak Ketiga dari segmen ritel sebesar Rp 3 triliun dari program  Kemilau Emas yang digelar dari awal November hingga akhir Desember 2019. (*)

Dwitya Putra

Recent Posts

IHSG Dibuka Menguat 0,11 Persen ke Level 7.500

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (6/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

1 hour ago

IHSG Rawan Terkoreksi, Saham ANTM hingga TINS Direkomendasikan Analis

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

2 hours ago

PP Hapus Tagih Diteken Presiden Prabowo, Jumlahnya Capai Rp8,7 Triliun

Jakarta - Presiden Prabowo Subianto resmi menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024 tentang… Read More

4 hours ago

AXA Mandiri Meluncurkan Produk Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera

Suasana saat konferensi pers saat peluncuran Asuransi Mandiri Masa Depan Sejahtera di Jakarta. Presiden Direktur… Read More

11 hours ago

Bank NTT dan Bank Jatim Resmi Jalin Kerja Sama Pembentukan KUB

Jakarta - PT. Bank Pembangunan Daerah (BPD) Nusa Tenggara Timur (Bank NTT) resmi menandatangani nota… Read More

12 hours ago

Ekonomi RI Tumbuh 4,95 Persen di Kuartal III 2024, Airlangga Klaim Ungguli Singapura-Arab

Jakarta – Pertumbuhan ekonomi Indonesia pada kuartal III 2024 tercatat sebesar 4,95 persen, sedikit melambat dibandingkan kuartal… Read More

13 hours ago