Snapshot

BTN Dukung Pengembangan Fintech Berbasis Syariah

Direktur utama PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk.,Maryono menyerahkan secara simbolis kartu transaksi santri kepada Waheeda binti Abdul rahman Pemimpin Pondok Pesantren Yayasan Al Ashriyyah Nurul Iman di Bogor, Rabu (15/8). Setelah menggelar soft launching Mobile Apps Fintech pada bulan Januari lalu, hari ini Bank BTN bersama Ponpes Nurul Iman dan PT Data Aksara Matra memperkenalkan fitur baru dari aplikasi *fintech mobile yaitu fitur cash out,transfer dana antar virtual account milik santri di BTN Syariah dan fitur transaksi online antar santri dan unit usaha yang ada di ponpes. (*)

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

23 mins ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

2 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

2 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

2 hours ago

Makan Bergizi Gratis Dinilai Dongkrak Perekonomian, Ini Penjelasannya

Jakarta - Program makan bergizi gratis yang dicanangkan oleh Presiden Prabowo Subianto dinilai memberikan dampak… Read More

2 hours ago

HSBC Cetak Pertumbuhan Dana Kelolaan Nasabah Tajir Rp10 Triliun di Kuartal III 2024

Jakarta – PT Bank HSBC Indonesia (HSBC Indonesia) mencetak pertumbuhan dana kelolaan nasabah kaya (afluent) menembus… Read More

3 hours ago