Categories: Snapshot

BTN Bantu Ratusan Rumah Terdampak Bencana di NTT

PT Bank Tabungan Negara (Persero) Tbk, menyerahkan bantuan material untuk perbaikan lebih dari 150 rumah yang terdampak badai siklon seroja di Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT), Kamis 8 April 2021. Bantuan berupa alat meterial dan bahan bangunan senilai ratusan juta tersebut diberikan untuk membantu perbaikan atap rumah milik buruh, nelayan, hingga ASN di 18 proyek perumahan yang dibiayai oleh BTN. Selain bantuan material bagi para korban bencana, Bank BTN juga memberikan bantuan obat-obatan dan sembako yang menjadi fokus program Corporate Social Responsibility Bank BTN dan diharapkan dapat membantu masyarakat terdampak bencana tersebut.

erman subekti

Recent Posts

Bos BI Beri Sinyal Turunkan Suku Bunga Acuan di 2025

Jakarta - Bank Indonesia (BI) memberi sinyal bakal menurunkan suku bunga acuan atau BI Rate… Read More

5 mins ago

Intip Proyek Properti Mewah Trump Bersama Raja Media RI, dari Lido hingga Bali!

Jakarta - Donald Trump kembali terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat setelah memenangkan Pemilu 2024 dengan… Read More

35 mins ago

Tingkatkan Kenyamanan Bertransaksi, Bank Mandiri Hadirkan Layanan Verifikasi Bank Garansi

Jakarta - Bank Mandiri menegaskan komitmen untuk menghadirkan inovasi layanan keuangan guna memberikan kenyamanan dan… Read More

1 hour ago

Bos BI Beberkan Dampak ‘Ngeri’ Jika Donald Trump Menang Pilpres AS

Jakarta - Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo mengatakan hasil sementara Pemilu Amerika Serikat (AS)… Read More

1 hour ago

BI Targetkan Volume Transaksi QRIS Tembus 5,5 Miliar di 2025

Jakarta – Bank Indoensia (BI) menargetkan volume transaksi Quick Response Code Indonesian Standard (QRIS) pada 2025 akan mencapai 5,5… Read More

2 hours ago

Wamenkeu Suahasil Respons PP Hapus Utang Macet Petani hingga Nelayan

Jakarta – Wakil Menteri Keuangan, Suahasil Nazara, merespons keputusan Presiden Prabowo Subianto yang telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP)… Read More

2 hours ago