News Update

BSM Dukung Program Cuci Karpet 1.000 Masjid

Mengapa CSR banyak diarahkan ke kegiatan sarana ibadah, Manajemen menganggap bahwa masjid sebagai tempat ibadah harus bersih dan nyaman. Oleh karena itu Manajemen berharap di setiap lokasi terdekat dengan cabang Mandiri Syariah, masjid harus bersih dan terawatt.

Sementara itu Zulkarnaen Ketua Dewan Masjid Indonesia mengatakan program “Gratis Cuci Karpet 1000 Masjid” bertujuan meningkatkan kebersihan dan kenyamanan masjid sebagai upaya meningkatkan pelayanan bagi jamaah.

Alhamdullilah, kami merasa senang dan terbantu dengan dukungan dari Mandiri Syariah. Di Indonesia ada lebih dari 885 ribu masjid. Dari jumlah tersebut, 126 ribu atau sekitar 19 persennya ada di Provinsi Jawa Barat (Jabar). Insya Allah masih banyak yang dapat kita lakukan untuk kemakmuran masjid” katanya.

Tahun ini Mandiri Syariah tengah mengkampanyekan Program BSM Mengalirkan Berkah dimana Mandiri Syariah mengajak seluruh stakeholders termasuk nasabah dan pegawai untuk menciptakan nilai tambah dalam bisnis sehingga dengan nilai tambah tersebut dapat memberikan manfaat yang lebih besar kepada masyarakat yang membutuhkan.

Hingga September 2017 Mandiri Syariah telah mengeluarkan anggaran Program BSM Mengalirkan Berkah sebesar Rp15 miliar disalurkan oleh lebih dari 400 outlet Mandiri Syariah seluruh Indonesia. (*)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

14 hours ago

Pacu Bisnis, Bank Mandiri Bidik Transaksi di Ajang GATF 2024

Pengunjung melintas didepan layar yang ada dalam ajang gelaran Garuda Indonesia Travel Festival (GATF) 2024… Read More

15 hours ago

Eastspring Investments Gandeng DBS Indonesia Terbitkan Reksa Dana Berbasis ESG

Jakarta - PT Eastspring Investments Indonesia atau Eastspring Indonesia sebagai manajer investasi penerbit reksa dana… Read More

16 hours ago

Kasus Polisi Tembak Polisi di Solok Selatan, Komisi III DPR Panggil Kapolda Sumbar

Jakarta – Ketua Komisi III DPR RI Habiburokhman mengungkapkan latar belakang penembakkan terhadap Kasat Reskrim Polres… Read More

16 hours ago

Transaksi Kartu ATM Makin Menyusut, Masyarakat Lebih Pilih QRIS

Jakarta - Bank Indonesia (BI) mencatat perubahan tren transaksi pembayaran pada Oktober 2024. Penggunaan kartu ATM/Debit menyusut sebesar 11,4… Read More

16 hours ago

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

16 hours ago