Categories: Snapshot

BRI Gelar Pameran Lomba Foto UMKM

BRI Gelar Pameran Lomba Foto UMKM

Bank Rakyat Indonesia (BRI) melakukan penyerahan hadiah pada acara pameran lomba foto bertema Membangun Perekonomian Bangsa Melalui UMKM. Lomba foto terbagi dalam dua kategori, yakni kategori Media dan juga Umum. Turut hadir dalam acara tersebut, Direktur Utama BRI, Asmawi Syam, dan juga Sigit Pramono, Ketua umum Perbanas yang juga bertindak sebagai dewan juri. Asmawi mengatakan, fotografi ini memotret dan mengangkat aktifitas UMKM, apa yang dilakukan oleh pelaku pelaku UKM di Indonesia. “Melalui lomba foto ini membeirkan gambaran ke masyarakat sepeti apa keuletan, kreatifitas dan upaya mereka untuk bisa mengelola bisnis. Etos kerja mereka luar biasa dan patut kita contoh” ujar Asmawi.

Apriyani

Recent Posts

IHSG Berpeluang Menguat, Analis Rekomendasikan Saham BBRI, ARCI hingga BUVA

Poin Penting IHSG berpeluang menguat untuk menguji level 9.030–9.077, namun investor diminta waspada potensi koreksi… Read More

32 mins ago

Update Harga Emas Galeri24 dan UBS di Pegadaian Senin, 12 Januari 2026

Jakarta – Harga emas untuk produk Galeri24 dan UBS yang diperdagangkan pada Senin, 12 Januari 2026 di… Read More

55 mins ago

Catatan HUT ke-47 Infobank: Lazy Bank, Kriminalisasi Kredit Macet, dan Ujian Akhir Disiplin Fiskal

Oleh Eko B. Supriyanto, Chairman Infobank Media Group MENTERI Keuangan Purbaya Yudhi Sadewa menyebut para… Read More

5 hours ago

Rebranding Produk Tabungan BTN Pos, BTN Bidik Dana Murah Rp5 Triliun

Poin Penting BTN rebranding e’Batarapos menjadi Tabungan BTN Pos sebagai langkah strategis memperluas inklusi keuangan… Read More

13 hours ago

Aliran Modal Asing Masuk RI Rp1,44 Triliun pada Awal 2026

Poin Penting Aliran modal asing masuk Rp1,44 triliun di awal Januari 2026, mayoritas mengalir ke… Read More

20 hours ago

KPK Tetapkan 5 Tersangka Terkait OTT Dugaan Suap Pajak di KPP Madya Jakut

Poin Penting KPK tetapkan 5 tersangka OTT dugaan suap pajak KPP Madya Jakarta Utara. 3… Read More

21 hours ago