News Update

BRI Diganjar Predikat Sangat Bagus Dalam Infobank Award

Jakarta –  Bank Rakyat Indonesia kembali meraih penghargaan sebagai bank dengan kinerja Sangat Bagus dalam penganugerahan Infobank Awards 2016. Secara raihan nilai, BRI berada di urutan ketiga setelah Bank Mandiri, dan BCA. Perolehan nilai didapat dari penilaian sejumlah indikator kinerja sepanjang 2015.

Ditengah perlambatan yang dialami industri perbankan, BRI masih mencatatkan pertumbuhan yang sangat baik. Bank ini mampu  menjaga kinerjanya tetap stabil, sehingga diiganjar predikat Sangat Bagus oleh Biro Riset Infobank selama lima belas tahun berturut-turut.

Untuk meningkatkan kualitas dan kecepatan dalam pelayanan di era digitalisasi saat ini, BRI baru saja melakukan terobosan dengan membeli satelit sendiri, BRIsat. Untuk mengorbitkan satelit tersebut, BRI harus merogoh kocek hingga Rp3 triliun. ” Kami ingin menjadi lebih besar dengan hadirnya BRIsat. Kami ingin membutikan senantiana memberikan pelayanan yang terbaik” terang Asmawi Syam Direktur Utama BRI. (*)

Apriyani

Recent Posts

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

8 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

9 hours ago

Rosan Mau Geber Hilirisasi Kelapa Sawit dan Bauksit di 2026

Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More

10 hours ago

Avrist General Insurance Resmikan Kantor Baru, Bidik Pertumbuhan Dua Digit 2026

Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More

11 hours ago

Dana Pemerintah di Himbara Minim Dampak, Ekonom Beberkan Penyebabnya

Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More

11 hours ago

Gita Wirjawan: Danantara Bakal Jadi Magnet WEF 2026

Poin Penting Gita Wirjawan menilai kehadiran BPI Danantara di WEF 2026 berpotensi menjadi magnet utama… Read More

12 hours ago