Direktur Utama BRI Suprajarto dan Direktur Hubungan Kelembagaan BRI Sis Apik Wijayanto mengunjungi BUMNShop dan Petrashop di Bumdes Pandawa, Tasikmalaya (28/01). Bank BRI terus mendorong literasi dan inklusi keuangan serta pendampingan peningkatan kemampuan manajerial, keterampilan dan kewirausahaan kepada Badan Usaha Milik Desa (BUMDes). Hingga akhir Desember 2018, tercatat sebanyak 17.545 BUMDes di seluruh Indonesia telah menggunakan rekening Bank BRI untuk kegiatan operasionalnya. Jumlah ini setara dengan 42% dari total BUMDes di seluruh Indonesia. (*)
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More