News Update

BNI Sebar Promo di Java Jazz Festival 2017

Adapun program promo BNI yang diberikan di acara ini diantaranya :

A. Program Akuisisi dan Usage:

1. Pembukaan Rekening BNI & Pengajuan kartu kredit akan mendapatkan merchandise menarik.

2. Setiap transaksi e-Banking akan mendapatkan merchandise menarik.

3. Cashback hingga 5% untuk pembelanjaan di beberapa Merchant exhibition terpilih minimal transaksi Rp 300.000,- menggunakan Kartu BNI (Credit & Debit)

B. Program Activation & Loyalty

1. BNI Project yaitu performance dari Dira Sugandi, Lea Simanjuntak, Kamasean dan Soundwafe yang akan membawakan Konsep Tribute to Whitney Houston yang akan tampil di BNI Hall B3C3 pada hari Jumat, 3 Maret 2017 pukul 22:30 – 23:45 WIB

2. Kartu Tapcash BNI, sebagai alat pembayaran untuk pembelian makanan, minuman, merchandise di area JJF dengan mengeluarkan versi JJF Generik Ondel – ondel, Special Artis (Elliot Yamin dan BNI Project).

3. Digital Activation dan Games seperti Augmanted Reality dan lain – lain di area BNI Digital Art Instalation yang dapat dinikmati oleh seluruh pengunjung di BNI Java Jazz Festival 2017.

4. Pemegang kartu BNI dapat melalui jalur khusus untuk mempercepat dan mempermudah masuk ke area BNI Java Jazz Festival 2017.

5. Fasilitas seperti ATM, Tapcash Counter dan SSTU tersebar di titik strategis di area BNI Java Jazz Festival 2017.

6. Special Treatment di Emerald Lounge bagi nasabah Premium Emerald yang datang ke acara BNI Java Jazz Festival 2017.

7. Program Activation menarik di Special Booth BNI (Taplus Muda) seperti: Games Interactive, Photo Booth, Virtual Reality, Free Barbershop, Nail Art, DJ performence, Laser Show dan lain – lain. (*)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

BTN Raih Sertifikat Predikat Platinum Green Building

Suasana saat penyerahan sertifikat Predikat Platinum Green Building dari Green Building Council Indonesia (GBCI) Jakarta.… Read More

10 hours ago

BI Catat DPK Tumbuh 6 Persen per Oktober 2024, Ditopang Korporasi

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan penghimpunan Dana Pihak Ketiga (DPK) pada Oktober 2024 mencapai Rp8.460,6 triliun,… Read More

10 hours ago

Apindo Tolak Kenaikan PPN 12 Persen: Ancam Daya Beli dan Pertumbuhan Ekonomi

Jakarta - Asosiasi Pengusaha Indonesia (APINDO) menolak rencana pemerintah menaikkan tarif Pajak Pertambahan Nilai (PPN) menjadi… Read More

10 hours ago

Jelang Akhir Pekan, IHSG Ditutup Menghijau ke Level 7.195

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) pada hari ini, Jumat, 22 November 2024, ditutup… Read More

11 hours ago

BI Laporkan Uang Beredar Oktober 2024 Melambat jadi Rp9.078,6 Triliun

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat uang beredar (M2) tetap tumbuh. Posisi M2 pada Oktober 2024 tercatat… Read More

11 hours ago

IIF Raih Peringkat Gold Rank pada Ajang Penghargaan ASRRAT

Jakarta - PT Indonesia Infrastructure Finance (IIF) kembali meraih peringkat "Gold Rank" dalam ajang Asia… Read More

11 hours ago