Categories: News UpdatePerbankan

BNI Raih Penghargaan The Asian Bankers

Jakarta–PT Bank Negara Indonesia Tbk (BNI) menerima penghargaan The Asian Bankers Excellence in Retail Financial Service Awards “Remittance Product of the Year” untuk produk BNI Smart Remittance.

Keunggulan produk BNI Smart Remittance, yaitu adanya sistem “Night Mode Host to Host” yang diciptakan agar dapat memudahkan dan mempercepat transaksi Remittance (pengiriman uang).

“Di Indonesia, perbankan yang memiliki sistem Night Mode Host to Host ini hanya BNI,” kata Direktur Tresuri & FI BNI, Panji Irawan di Jakarta, Kamis, 27 Juli 2017.

Menurut Panji, penghargaan ini merupakan bentuk apresiasi The Asian Bankers kepada bank-bank di Indonesia yang terus berinovasi pada produknya untuk memenuhi kebutuhan nasabah. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

Cara Adira Finance Membaca Arah Pembiayaan di Awal 2026

Poin Penting Adira Finance mengedepankan solusi pembiayaan relevan dengan kondisi daya beli dan perilaku konsumen… Read More

9 hours ago

Penetrasi Asuransi Masih Rendah, Ini Strategi Sun Life Indonesia di 2026

Poin Penting Sun Life Indonesia menitikberatkan edukasi finansial, perluasan akses asuransi, dan inovasi layanan berbasis… Read More

9 hours ago

Sinar Mas Asuransi Syariah Resmi Mandiri, AASI Beri Apresiasi

Poin Penting Asosiasi Asuransi Syariah Indonesia (AASI) menyambut positif PT Sinar Mas Asuransi Syariah (SMAS)… Read More

11 hours ago

Segini Kekayaan Thomas Djiwandono yang Terpilih Jadi Deputi Gubernur BI

Poin Penting Thomas Djiwandono terpilih sebagai Deputi Gubernur BI menggantikan Juda Agung usai lolos fit… Read More

11 hours ago

Rupiah Ditutup Menguat, Efek Thomas Djiwandono Terpilih Jadi DG BI?

Poin Penting Nilai tukar rupiah menguat 0,23 persen ke level Rp16.782 per dolar AS setelah… Read More

11 hours ago

Tok! Thomas Djiwandono Terpilih Jadi Deputi Gubernur BI Gantikan Juda Agung

Poin Penting Komisi XI DPR RI menetapkan Thomas Djiwandono sebagai Deputi Gubernur BI menggantikan Juda… Read More

12 hours ago