Pemimpin Wilayah BNI Jakarta Kota, Indomora Harahap, Direktur Utama GME, Mohammad Ismeth, GM Divisi Bisnis Kecil BNI, Anton Siregar, Ketum Hiswana Migas, Eri Purnomohadi, GM Marketing Operation Pertamina, Muhhamad Irfan mencoba salah satu Booth G Lite di daerah Tanjung Priuk. Jakarta, Kamis . PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI mendukung pembiayaan untuk mendukung para Pelaku Usaha Minyak dan Gas berskala kecil, antara lain pedagang bahan bakar minyak di Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) Mini. Ini merupakan salah satu langkah BNI mendukung Pertamina dalam mendistribusikan BBM hingga ke lokasi-lokasi yang sulit terjangkau, sehingga masyarakat semakin dimudahkan untuk memperoleh pasokan BBM eceran. Langkah ini pun dimaksudkan untuk memudahkan pelaku usaha kecil dalam mendapatkan akses ke layanan perbankan yang memungkinkan pengembangan usahanya.(*)
Poin Penting OJK menunjuk Bank Kalsel sebagai Bank Devisa sejak 31 Desember 2025 dengan masa… Read More
Poin Penting Presiden Prabowo mendorong riset kampus berorientasi hilirisasi dan industri nasional untuk meningkatkan pendapatan… Read More
PT Asuransi Jiwa BCA (BCA Life) berkolaborasi dengan PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menghadirkan… Read More
Poin Penting Pengawasan OJK disorot DPR karena platform Dana Syariah Indonesia (DSI) masih dapat diakses… Read More
UOB Plaza yang berlokasi di distrik bisnis Jakarta, telah menerima sertifikat dan plakat GREENSHIP Existing… Read More
Poin Penting Pembiayaan UMKM BSI tembus Rp51,78 triliun hingga November 2025, dengan Rasio Pembiayaan Inklusif… Read More