Categories: Snapshot

BII dan Maybank Foundation Dukung Putera-Puteri Terbaik Indonesia Raih Pendidikan Tinggi yang Lebih Baik

BII dan Maybank Foundation Dukung Putera-Puteri Terbaik Indonesia Raih Pendidikan Tinggi yang Lebih Baik

Presiden Direktur BII Taswin Zakaria bersama CEO Maybank Foundation En Shahril dan Komisaris Independen BII Budhi Dyah Sitawati di Kantor Pusat BII, menyerahkan beasiswa kepada putera-puteri terbaik di Kantor Pusat BII.Senayan, Jakarta,Rabu 12 Agustus 2015.Beasiswa diberikan bagi putera-puteri terbaik yang berasal dari keluarga pra-sejahtera dari 30 provinsi di Indonesia.Dari 8000 kandidat terpilih 30 penerima beasiswa ini akan menempuh studi di sembilan perguruan tinggi terkemuka di Indonesia.Program beasiswa ini merupakan penyelenggaraan tahap kedua, dengan menyediakan nilai program yang lebih besar, yakni sekitar Rp17,5 miliar, meningkat dibandingkan tahap sebelumnya sekitar Rp11,5 miliar. Ini dimaksudkan untuk memberikan kesempatan yang lebih baik dari penyelenggaraan sebelumnya.(*)

Paulus Yoga

Recent Posts

Banyak Fitur dan Program Khusus, BYOND by BSI Raih Respons Positif Pasar

Jakarta – Super App terbaru dari PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI), yaitu BYOND by… Read More

16 hours ago

Pekan Kedua November, Aliran Modal Asing Keluar Indonesia Sentuh Rp7,42 Triliun

Jakarta – Bank Indonesia (BI) melaporkan aliran modal asing keluar (capital outflow) dari Indonesia pada pekan kedua… Read More

19 hours ago

IHSG Sepekan Turun 1,73 Persen, Kapitalisasi Pasar Bursa jadi Rp12.063

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) melaporkan bahwa data perdagangan saham pada pekan 11… Read More

20 hours ago

Top! Baru Setahun, Allianz Syariah Sudah jadi Market Leader

Jakarta – Kinerja PT Asuransi Allianz Life Syariah Indonesia atau Allianz Syariah tetap moncer di… Read More

24 hours ago

BPR Syariah BDS Serahkan Cash Waqf Linked Deposit Rp111 Juta ke Warga Yogyakarta

Jakarta - PT BPR Syariah BDS berkomitmen untuk memberikan pelbagai dampak positif bagi nasabahnya di Yogyakarta dan… Read More

1 day ago

Antusiasme Mahasiswa Udayana Sambut Gelaran Literasi Keuangan Infobank

Denpasar--Infobank Digital kembali menggelar kegiatan literasi keuangan. Infobank Financial & Digital Literacy Road Show 2024… Read More

2 days ago