Kembangkan Digital, Permata Bank Siapkan Layanan KTA Online
Cukup besarnya dana bank yang ditempatkan di deposit facility BI menunjukkan likuiditas perbankan masih sangat baik. Paulus Yoga
Mamuju–Bank Indonesia (BI) menegaskan, bahwa kondisi likuiditas perbankan saat ini terjaga dengan sangat baik, yang bisa dilihat dari penempatan dana idle perbankan di bank sentral.
“Kondisi perbankan kita dalam keadaan likuid dan baik,” ujar Gubernur BI Agus D.W. Martowardojo di Mamuju, Kamis, 1 Oktober 2015.
Ia menekankan, bahwa industri perbankan sangat kuat dengan level permodalan (rasio kecukupan modal) ada di atas 20% (20,5% per Juli 2015), rasio kredit terhadap kredit (LDR) 88% pun rasio kredit bermasalah (NPL) 2,7% secara gross dan 1,4% secara net.
“Secara umum perbankannya sehat. Tetapi kalau bicara likuiditas, perbankan yang ada di BI ini juga mencerminkan likuidnya bank,” imbuh Agus.
Ia mengungkapkan, bahwa ada sekitar Rp190 triliun dana perbankan yang diparkir di deposit facility Bank Indonesia. Menurutnya, jumlah tersebut cukup besar dan menandakan likuiditas perbankan terjaga cukup baik.
“Itu adalah uang penempatan di BI yang setiap saat bisa ditarik,” tandasnya. (*)
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More
Poin Penting Realisasi investasi hilirisasi 2025 mencapai Rp584,1 triliun, tumbuh 43,3 persen yoy dan menyumbang… Read More
Poin Penting Avrist pindah kantor pusat ke Wisma 46 untuk mendukung pertumbuhan bisnis. Target pertumbuhan… Read More
Poin Penting Penempatan dana Rp276 triliun di bank pelat merah dinilai tidak signifikan mendorong perekonomian,… Read More