Jakarta–Gubernur Bank Indonesia (BI), Agus DW Martowardojo melantik empat pejabat baru dalam satuan kerja Bank Indonesia pada tanggal 7 November 2016 di Gedung BI Jakarta.
Adapun empat pejabat baru yang dilantik tersebut adalah:
1. Soekowardojo, sebelumnya Kepala Grup di Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Jawa Barat, sekarang sebagai Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Utara.
2. Peter Jacobs, sebelumnya Kepala Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Sulawesi Utara, sekarang sebagai Staf Ahli Dewan Gubernur.
3. Solikin M. Juhro, sebelumnya Kepala Grup di Departemen Kebijakan Ekonomi dan Moneter, sekarang sebagai Pelaksana Tugas Kepala Bank Indonesia Institute.
4. Junanto Herdiawan, sebelumnya Kepala Divisi di Departemen Komunikasi, sekarang menjadi Pelaksana Tugas Kepala Financial Technology Office.
Menurut Agus, pelantikan pejabat di lingkungan Bank Indonesia merupakan hal yang lazim sebagai proses untuk meningkatkan efektivitas organisasi. (*)
Editor: Paulus Yoga
Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More
Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More
Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More
Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More
Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More
PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More