News Update

Belum Moveon Digital, 200.000 Nasabah BCA Masih Gunakan SMS Banking

Jakarta – Presiden Direktur BCA Jahja Setiaatmadja mengatakan, ditengah era percepatan digitalisasi, perbankan juga harus memperhatikan nasabah yang belum moveon ke digital hal tersebut dilakukan sebagai upaya peningkatan layanan untuk nasabah.

Dirinya bahkan mengungkapkan, terdapat 200.000 nasabah BCA yang belum menggunakan mobile banking dan masih menerapkan sms banking. Hal tersebut disampaikan Jahja pada webinar Infobank dengan tema “Banking Challenging The Effectiveness of Crisis Response and Digitalization”.

“Kita nasabah ada usia 20, 80, bahkan usia 90 ada. Dari semua nasabah bank tidak semua suka digital. Karena Ada 200.000 nasabah yang masih gunakan sms banking padhal mereka sudah bisa nikmati mobile banking,” kata Jahja di Jakarta, Kamis 23 Juli 2020.

Dirinya mengaku bersyukur dengan adanya pandemi covid-19 membuat masyarakat sadar tentang pentingnya layanan digital untuk memudahkan nasabah.

Jahja menambahkan, dari tahun ke tahun pihaknya selalu mengembangkan layana digital sejak kantor cabang, ATM, hingga mobile banking.

Ia menjelaskan, hingga sepanjang tahun 2019 porsi transaksi menggunakan mobile banking mencapai 45%, internet banking 29%, transaksi ATM 24,2%, serta transaksi kantor cabang hanya 1,8%. (*)

Editor: Rezkiana Np

Suheriadi

Recent Posts

CIMB Niaga Dorong Optimalisasi Transaksi Mata Uang Lokal Antarnegara

Suasana saat acara customer gathering bertajuk “The New Way Local Currencies Transaction”, yang digelar di… Read More

4 hours ago

Bank Mandiri Pastikan Penghapusan Utang UMKM Tak Pengaruhi Kinerja Keuangan

Jakarta – Presiden RI Prabowo Subianto telah menandatangani Peraturan Pemerintah (PP) Nomor 47 Tahun 2024… Read More

4 hours ago

Ekonomi Melambat, Bos BI: Konsumsi Kelas Bawah Harus Terus Didorong

Jakarta - Gubernur Bank Indonesia (BI) Perry Warjiyo menyoroti pentingnya mendorong konsumsi di kalangan masyarakat… Read More

6 hours ago

Reaksi Negatif Pasar Saham RI saat Donald Trump Menang Pilpres AS, Ini Buktinya

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) hari ini, 6 November 2024, ditutup merosot 1,44… Read More

6 hours ago

Gandeng Tomoro Coffee, BNI Sekuritas Ajak Gen Z di Depok Melek Pasar Modal

Depok – PT BNI Sekuritas bersama Tomoro Coffee dan Bursa Efek Indonesia (BEI) menggelar Sekolah… Read More

7 hours ago

CIMB Niaga Dorong Optimalisasi Transaksi Mata Uang Lokal Antarnegara

Jakarta - PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) mengajak nasabah, khususnya para pelaku usaha… Read More

8 hours ago