News Update

BCA Syariah Sambut Positif GWM Averaging Syariah‎

Jakarta — Direktur Utama PT Bank BCA Syariah (BCA Syariah), John Kosasih menanggapi positif rencana Bank Indonesia (BI) yang akan memperluas GWM Averaging untuk perbankan syariah. John mengatakan, GWM Averag‎ing di 1,5 persen merupakan hal yang wajar karena menurutnya bank secara rata-rata bisa menjaga kebutuhan likuiditasnya.

“Memang saat ini di perbankan syariah FDR-nya (rasio pembiayaan terhadap DPK) tinggi. Meskipun demikian kita tetap harus melihat posisi modalnya. Kalau modalnya tinggi tidak masalah FDR-nya tinggi. Pemenuhan terkait 5 persen ini tetap ada,” ujarnya saat mengahadiri Pertemuan Tahunan BI 2017 di Jakarta, Selasa malam, 28 November 2017.

Rencana pengembangan GWM untuk bank syariah ini disampaikan Gubernur BI Agus DW Martowardojo pada paparannya di Pertemuan Tahunan BI 2017. Agus mengatakan, penerapan GWM Averaging untuk perbankan syariah ini guna memberikan fleksibilitas kepada bank dalam mengelola likuiditasnya.

Porsi 1,5 persen dari total GWM-Primer yang hanya dihitung secara rata-rata dan setiap akhir pekan ini, diharap dapat dialirkan oleh bank untuk membeli surat utang di pasar atau meminjamkannya ke bank-bank kecil di pasar uang antarbank (PUAB). (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Paulus Yoga

Recent Posts

Per September 2024, Home Credit Membantu Distribusi Produk Asuransi ke 13 Juta Nasabah

Jakarta - Perusahaan pembiayaan PT Home Credit Indonesia (Home Credit) terus berupaya meningkatkan inklusi keuangan… Read More

7 hours ago

Berkat Hilirisasi Nikel, Ekonomi Desa Sekitar Pulau Obin Tumbuh 2 Kali Lipat

Jakarta - Hilirisasi nikel di Pulau Obi, Maluku Utara membuat ekonomi desa sekitar tumbuh dua… Read More

7 hours ago

Menkop Budi Arie Dukung Inkud Pererat Kerja Sama dengan Cina-Malaysia di Pertanian

Jakarta - Menteri Koperasi (Menkop) Budi Arie Setiadi mendukung langkah Induk Koperasi Unit Desa (Inkud)… Read More

8 hours ago

Ajak Nasabah Sehat Sambil Cuan, BCA Gelar Runvestasi

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) untuk pertama kalinya menggelar kompetisi Runvestasi pada… Read More

9 hours ago

IHSG Ambles hingga Tembus Level 7.200, Ini Tanggapan BEI

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) memberi tanggapan terkait penutupan Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

9 hours ago

BEI Gelar CMSE 2024, Perluas Edukasi Pasar Modal ke Masyarakat

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) bersama Self-Regulatory Organization (SRO), dengan dukungan dari Otoritas… Read More

9 hours ago