Direktur PT Bank Central Asia Tbk (BCA) Santoso bersama (dari kiri-kanan) Pendiri ASTINDO Herna Danuningrat, Chief Operating Officer (COO) PT Sompo Insurance Indonesia Eric Nemitz, Presiden Federation Asean Travel Association (FATA) Datuk Hamzah, Kepala Sub Direktorat Bimbingan Usaha dan Tarif Jasa Angkutan Udara Kementerian Perhubungan Anung Bayumurti, Deputi Bidang Pengembangan Industri dan Kelembagaan Kementerian Pariwisata Rizki Handayani Mustafa, dan Ketua Umum ASTINDO Elly Hutabarat menekan tombol menandai dibukanya Astindo Travel Fair 2018 yang berlangsung dari tanggal 2 hingga 4 Maret 2018 di Jakarta Convention Center, Jakarta, Jumat (2/3). BCA sebagai bank partner Astindo Travel Fair 2018 memberikan kesempatan bagi para Pemegang Kartu Kredit BCA untuk mewujudkan impian berwisata baik domestik maupun luar negeri melalui beragam promo menarik, seperti cicilan BCA 0% untuk jangka waktu 3 & 6 bulan, cashback Rp 500 ribu untuk 200 orang pertama, hingga promo 2x KrisFlyer miles. (*)
Baca juga: Kredit BCA di 2017 Tumbuh 12,3%
Jakarta – Bangkok Bank sukses mengakuisisi 89,12 persen saham PT Bank Permata Tbk (BNLI) dari Standard Chartered Bank dan… Read More
Jakarta – PT PLN (Persero) dalam mencapai Net Zero Emission (NZE) 2060 membutuhkan investasi mencapai USD700 miliar… Read More
Jakarta - PT Bank Permata Tbk (BNLI) atau Permata Bank memiliki peluang ‘naik kelas’ ke Kelompok Bank… Read More
Jakarta – Presiden Prabowo Subianto optimis pertumbuhan ekonomi Indonesia akan mencapai level 8 persen dalam kurun waktu… Read More
Jakarta - Mahkamah Pidana Internasional (International Criminal Court/ICC) resmi mengeluarkan surat perintah penangkapan terhadap Perdana Menteri Israel, Benjamin… Read More
Makassar – PT Asuransi Maximus Graha Persada Tbk (Maximus Insurance) menyerahkan polis asuransi jaminan diri… Read More