News Update

Bank Mantap Relokasikan Kantor Pusat Denpasar ke Jakarta

Jakarta – Dalam rangka mengembangkan menjadi Bank Nasional, Bank Mandiri Taspen (Bank Mantap) memindahkan Kantor Pusat yang semula berada di Denpasar ke Jakarta.

Direktur Utama Josephus K. Triprakoso menyebut, langkah ini diharapkan dapat meningkatkan akuisisi bisnis, brand awareness serta kinerja perseroan di masa sekarang dan masa yang akan datang.

“Dengan kepindahan Kantor Pusat di Jakarta, diharapkan dapat meningkatkan efisiensi dan dapat menekan Operating Expenditure (OPEX) ” ujar Jos, di Jakarta, Senin 11 Maret 2019.

Dirinya menambahkan, pemindahan Kantor Pusat Bank Mantap yang diberi nama Graha Mantap ini berlokasi di Jalan Cikini Raya No.42 Jakarta Pusat dengan posisi cukup strategis, sehingga dapat memudahkan jarak untuk bekoordinasi dengan Perusahaan Induk yaitu Bank Mandiri dan Taspen, regulator serta Stakeholders.

Tak hanya itu, Jos berharap pemindahan cabang dapat menekan Beban Operasional Pendapatan Operasional (BOPO) yang cukup tinggi selama di Denpasar, mengingat Bank Mantap merupakan Bank skala nasional yang saat ini Jaringan Kantor berjumlah 274 kantor di 34 Provinsi. (*)

Suheriadi

Recent Posts

Gandeng Tomoro Coffee, BNI Sekuritas Ajak Gen Z di Depok Melek Pasar Modal

Depok – PT BNI Sekuritas bersama Tomoro Coffee dan Bursa Efek Indonesia (BEI) menggelar Sekolah… Read More

50 mins ago

CIMB Niaga Dorong Optimalisasi Transaksi Mata Uang Lokal Antarnegara

Jakarta - PT Bank CIMB Niaga Tbk (CIMB Niaga) mengajak nasabah, khususnya para pelaku usaha… Read More

1 hour ago

Segera Melantai di BEI, Dua Saham Ini Kompak Masuk Efek Syariah

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) akan kedatangan dua dari tiga perusahaan baru yang… Read More

2 hours ago

Bos BI Beri Sinyal Turunkan Suku Bunga Acuan di 2025

Jakarta - Bank Indonesia (BI) memberi sinyal bakal menurunkan suku bunga acuan atau BI Rate… Read More

3 hours ago

Intip Proyek Properti Mewah Trump Bersama Raja Media RI, dari Lido hingga Bali!

Jakarta - Donald Trump kembali terpilih sebagai Presiden Amerika Serikat setelah memenangkan Pemilu 2024 dengan… Read More

4 hours ago

IHSG Ditutup Melemah ke Level 7.383, Cuma Dua Sektor Ini Menguat

Jakarta - Indeks harga saham gabungan (IHSG) hari ini, 6 November 2024, ditutup merosot 1,44… Read More

4 hours ago