Pendanaan ini merupakan bagian dari kolaborasi strategis jangka panjang antara kedua pihak yang terjalin sejak 2020 guna memperluas akses pembiayaan digital melalui solusi Buy Now Pay Later (BNPL), seiring bertumbuhnya permintaan kredit ritel di Indonesia. Dengan peningkatan pendanaan ini, Kredivo akan memprioritaskan penyediaan akses kredit yang mudah, aman, dan terjangkau, sekaligus mendorong ekspansi layanan ke lebih banyak kota tier 2 dan 3 yang selama ini masih menghadapi keterbatasan akses terhadap layanan kredit formal perbankan.
Poin Penting Komisi II DPR menyoroti keunikan Bank Banten yang sepenuhnya dimiliki Pemprov Banten, berbeda… Read More
Poin Penting Di tengah ketidakpastian global, wirausaha dan UMKM—yang mencakup lebih dari 97 persen struktur… Read More
Produk ini memiliki dua plan untuk melayani kebutuhan yang berbeda yaitu Plan Protection yang mengedepankan… Read More
Poin Penting Maybank luncurkan strategi ROAR30 hingga 2030 untuk memperkuat daya saing dan kinerja keuangan… Read More
Poin Penting Keterbatasan Early Warning System (EWS) membuat skema asuransi kebencanaan berisiko merugi dan sulit… Read More
Poin Penting IHSG pulih ke level 8.232 usai trading halt, setelah sempat anjlok lebih dari… Read More