Snapshot

Bank BTN Luncurkan KPR BTN Prioritas

Direktur Consumer Bank BTN Hirwandi Gafar bersama Direktur Distribution & Funding Bank BTN Jasmin berjabat tangan usai meresmikan peluncuran KPR BTN Prioritas di Jakarta, akhir pekan lalu.
Direktur Consumer Bank BTN Hirwandi Gafar bersama Direktur Distribution & Funding Bank BTN Jasmin secara simbolis meresmikan peluncuran KPR BTN Prioritas di Jakarta, akhir pekan lalu.

KPR BTN Prioritas merupakan program baru Bank BTN untuk dapat memberikan layanan lebih kepada nasabah prioritas baik dari sisi funding maupun lending. Dengan suku bunga menarik mulai dari 2,99%, bebas biaya proses, bebas biaya appraisal serta tambahan diskon biaya provisi dan administrasi, Bank BTN optimistis KPR BTN Prioritas dapat memenuhi kebutuhan perumahan bagi nasabah prioritas. Foto : Doc BTN

M Zulfikar

Recent Posts

Rupiah Diperkirakan Masih Akan Melemah Akibat Inflasi AS yang Meningkat

Jakarta – Rupiah diprediksi masih akan mengalami pelemahan terhadap dolar Amerika Serikat (AS), akibat peningkatan data inflasi… Read More

35 seconds ago

IHSG Dibuka Naik 0,09 Persen ke Level 7.315

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (14/11), Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

16 mins ago

Harga Emas Antam Anjlok Rp11.000, Sekarang Segini per Gramnya

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Kamis, 14 November… Read More

1 hour ago

IHSG Diprediksi Melemah Terbatas, Cermati Sentimen Berikut

Jakarta –  Pilarmas Investindo Sekuritas melihat Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal hari ini… Read More

1 hour ago

Mengukur Dampak Pemutihan Utang Petani dan Nelayan ke Industri Asuransi

Jakarta - Presiden Direktur Zurich Syariah, Hilman Simanjuntak, menyambut baik kebijakan pemutihan utang bagi petani… Read More

3 hours ago

Wamenkop Ferry Juliantono Bidik Peningkatan Aset Koperasi hingga Rp1.500 Triliun

Jakarta - Wakil Menteri Koperasi (Wamenkop) Ferry Juliantono mengungkapkan, pihaknya tengah menyiapkan sejumlah progran untuk… Read More

11 hours ago