Keuangan

ASM Incar Perolehan Premi Rp5,8 Triliun

Jakarta–PT Asuransi Sinar Mas (ASM) menargetkan premi bruto sebesar Rp5,8 triliun pada tahun 2017. Angka tersebut tumbuh tipis dibandingkan dengan pencapaian premi bruto perusahaan di tahun lalu yang sekitar Rp5,27 triliun.

Pernyataan tersebut disampaikan oleh Direktur Asuransi Sinar Mas, Dumasi M.M. Samosir, di Jakarta, Selasa, 7 Maret 2017. Menurutnya, premi brutto Asuransi Sinar Mas pada tahun ini bakal meningkat sekitar 10 persen dibanding tahun sebelumnya.

“Tahun 2017, ASM secara nasional menargetkan premi bruto sebesar Rp58 triliun sedangkan dari jalur agency kami menargetkan premi brutto sebesar Rp380 miliar dengan target partner sebanyak 22.500 agen,” ujarnya.

Sementara itu, untuk mendukung pencapaian target tersebut, ASM akan melakukan beberapa strategi yang bertujuan untuk meningkatkan kontribusl para partner. Salah satunya dengan mendorong para partner untuk menggunakan mobile application Asuransi Sinarmas. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Diam-diam Ada Direksi Bank Mandiri Serok 155 Ribu Saham BMRI di Awal 2026

Poin Penting Direktur Operasional Bank Mandiri, Timothy Utama, membeli 155 ribu saham BMRI senilai Rp744… Read More

39 mins ago

Astra Mau Buyback Saham Lagi, Siapkan Dana Rp2 Triliun

Poin Penting ASII lanjutkan buyback saham dengan dana maksimal Rp2 triliun, dilaksanakan pada 19 Januari–25… Read More

1 hour ago

OJK Beberkan 8 Pelanggaran Dana Syariah Indonesia, Apa Saja?

Poin Penting OJK menemukan delapan pelanggaran serius yang merugikan lender, termasuk proyek fiktif, informasi palsu,… Read More

2 hours ago

Meluruskan Penegakan Hukum Tipikor di Sektor Perbankan yang Sering “Bengkok”

Oleh A.Y. Eka Putra, Pemerhati Ekonomi dan Perbankan PENEGAKAN hukum tindak pidana korupsi di sektor… Read More

6 hours ago

Prospek Saham 2026 Positif, Mirae Asset Proyeksikan IHSG 10.500

Poin Penting Mirae Asset menargetkan IHSG 2026 di level 10.500, meski tekanan global dan data… Read More

14 hours ago

Pembiayaan Emas Bank Muamalat melonjak 33 kali lipat

PT Bank Muamalat Indonesia Tbk mencatat kinerja positif pada pembiayaan kepemilikan emas syariah melalui produk… Read More

15 hours ago