News Update

Aset BRI Tembus Rp1.000 Triliun

Jakarta–PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) mencetak pertumbuhan kinerja positif sepanjang tahun 2016. Hal tersebut bisa dilihat dari posisi asetnya yang mampu menembus Rp1.000 triliun, atau tepatnya sebesar Rp1.003,6 triliun.

Jumlah aset tersebut meningkat 14,3 persen dibandingkan dengan tahun 2015, dimana posisi aset BRI hanya tercatat Rp878,4 triliun.

(Baca juga: Dirut BRI Raih Penghargaan dari Kementerian BUMN)

Direktur Utama BRI, Asmawi Syam mengatakan, lonjakan aset itu tidak lepas dari kinerja keuangan BRI yang selalu menghasilkan pertumbuhan laba setiap tahunnya.

“Sepanjang tahun 2016 lalu, BRI berhasil membukukan laba Rp25,7 triliun. Meningkat dibandingkan tahun sebelumnya di 2015, Rp25,2 triliun,” kata Asmawi usai pemaparan kinerja keuangan perseroan di Jakarta, Selasa, 31 Januari 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2

Dwitya Putra

Recent Posts

Mandiri Sekuritas Ramal Ekonomi RI Tumbuh 5,1 Persen di 2025

Jakarta - PT Mandiri Sekuritas memproyeksikan pertumbuhan Produk Domestik Bruto (PDB) yang stabil pada kisaran… Read More

9 hours ago

Harita Nickel Raup Pendapatan Rp20,38 Triliun di Kuartal III 2024, Ini Penopangnya

Jakarta – PT Trimegah Bangun Persada Tbk (NCKL) atau Harita Nickel pada hari ini (22/11)… Read More

9 hours ago

NPI Kuartal III 2024 Surplus, Airlangga: Sinyal Stabilitas Ketahanan Eksternal Terjaga

Jakarta - Neraca Pembayaran Indonesia (NPI) pada kuartal III 2024 mencatatkan surplus sebesar USD5,9 miliar, di… Read More

10 hours ago

Insiden Polisi Tembak Polisi, Ini Penjelasan Kapolda Sumbar

Jakarta - Kapolda Sumbar Irjen. Pol. Suharyono menjelaskan kronologis polisi tembak polisi yang melibatkan bawahannya,… Read More

10 hours ago

Wamen ESDM Dukung Adopsi Electrifying Lifestyle di Masyarakat

Jakarta – Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM), Yuliot Tanjung mendukung langkah PLN… Read More

11 hours ago

Peluncuran Reksa Dana Indeks ESGQ45 IDX KEHATI

Head of Institutional Banking Group PT Bank DBS Indonesia Kunardy Lie memberikan sambutan saat acara… Read More

11 hours ago