Market Update

Anjlok Rp8.000 per Gram, Cek Daftar Lengkap Harga Emas Antam Hari Ini

Jakarta –  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Jumat, 28 Juli 2023, terpantau di laman Logam Mulia, mengalami anjlok dibanding yang diperdagangkan kemarin, (27/7).

Misalnya, untuk emas Antam 24 karat dengan pecahan satu gram, hari ini dibanderol Rp1.068.000 atau turun Rp8.000 dibanding harga kemarin. 

Pun demikian dengan harga buyback. Hari ini, harga buyback mengalami penurunan hingga Rp9.000 menjadi Rp946.000 per gram.

Sementara, jika dikalkulasikan antara harga beli dan buyback emas Antam, selilihnya Rp122.000.

Lalu, untuk harga emas Antam dengan pecahan terkecil 0,5 gram, hari ini dijual Rp584.000.

Selanjutnya, untuk ukuran 2 dan 3 gram emas Antam masing-masing dibanderol Rp2.076.000 dan Rp3.089.000.

Kemudian emas Antam dengan ukuran 5 gram diperdagangkan di level Rp5.115.000.

Sesuai dengan PMK No. 34/PMK 10/2017, pembelian emas batangan akan dikenakan PPh 22 sebesar 0,9%. 

Artinya, jika ingin mendapatkan potongan pajak lebih rendah, sebesar 0,45%, harus menyertakan nomor NPWP untuk transaksinya.

Baca juga: Selain Emas, Ini 4 Pilihan Investasi yang Aman dan Paling Cuan, Cek di Sini!

Daftar Harga Emas Antam

Berikut harga emas batangan Antam dalam pecahan lainnya per Jumat (28/7/2023) dan belum termasuk pajak:

Harga emas 0,5 gram: Rp584.000

Harga emas 1 gram: Rp1.068.000

Harga emas 2 gram: Rp2.076.000

Harga emas 3 gram: Rp3.089.000

Harga emas 5 gram: Rp5.115.000

Harga emas 10 gram: Rp10.175.000

Harga emas 25 gram: Rp25.312.000

Harga emas 50 gram: Rp50.945.000

Harga emas 100 gram: Rp101.012.000

Harga emas 250 gram: Rp252.265.000

Harga emas 500 gram: Rp504.320.000

Harga emas 1.000 gram: Rp1.008.600.000

Galih Pratama

Recent Posts

ANZ dan Keluarga Gunawan bakal Lepas Saham Kendali di Panin Bank

JAKARTA – Bank asal Australia, ANZ dan keluarga Gunawan, pendiri Panin Group tengah mempertimbangkan untuk… Read More

27 mins ago

Jelang Akhir Pekan, IHSG Dibuka Flat Cenderung Melemah pada Level 7.548

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9:00 WIB (4/10) indeks harga saham gabungan… Read More

38 mins ago

IFG Progress: Biaya Kesehatan Naik, Tantangan Pengelolaan Risiko di Asuransi

Jakarta – Hasil riset lembaga think tank Indonesia Financial Group (IFG), IFG Progress menunjukkan bahwa… Read More

1 hour ago

IHSG Rawan Terkoreksi, Analis Rekomendasikan Saham ACES, BRIS, PGAS hingga UNIQ

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

2 hours ago

Menakar Potensi Biomssa jadi Ceruk Ekonomi Baru

Jakarta - Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Republik Indonesia Eddy Soeparno mengatakan, Indonesia yang menargetkan pertumbuhan… Read More

2 hours ago

Optimalkan Pengelolaan Keuangan IFG Gandeng Bank Mandiri

Anggota holding IFG menunjukkan nota kerja sama yang telah ditandatangani. IFG dan Bank Mandiri jalin… Read More

4 hours ago