Jakarta — Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Bank Rakyat Indonesia (Persero) Tbk (BRI) pada Selasa, (01/03/2022) memutuskan untuk mengangkat tiga komisaris dan satu direktur BRI yang baru.
Andrijanto diangkat menjadi Direktur Jaringan dan Layanan. Sedangkan Arga M. Nugraha digeser dari Direktur Jaringan dan Layanan menjadi Direktur Digital dan Teknologi Informasi.
Sementara itu, nama-nama Komisaris yang diangkat antara lain adalah Paripurna Poerwoko Sugarda, Agus Riswanto, dan Nurmaria Sarosa. Ketiganya menggantikan Zulnahar Usman, R. Widyo Pramono, dan Nicolaus Teguh Budi Harjanto di jajaran Komisaris.
Baca juga : BRI Tebar Dividen Rp 26,40 Triliun
Dengan keputusan tersebut, berikut Jajaran Komisaris dan Direktur BRI :
Jajaran Komisaris
Jajaran Direksi
Anggota Dewan Komisaris dan Direksi yang diangkat tersebut baru dapat melaksanakan tugas dan fungsi dalam jabatannya apabila telah mendapat persetujuan dari OJK dan memenuhi ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku. (*)
Editor: Rezkiana Nisaputra
Jakarta – Kapasitas ruang fiskal APBN masih sangat terbatas dalam mendanai berbagai proyek transisi energi… Read More
Jakarta - Tahun 2024 lalu, perusahaan akuntansi multiglobal, menemukan data bahwa 53 persen pemimpin perusahaan… Read More
Jakarta - PT Bank BTPN Syariah Tbk mencatatkan kinerja yang solid pada kuartal I 2025… Read More
Jakarta – PT BFI Finance Indonesia Tbk (BFI Finance) mengawali 2025 dengan catatan positif. Di… Read More
Jakarta – Menteri Koordinator Bidang Perekonomian Airlangga Hartarto mengungkapkan potensi Indonesia untuk membuka pasar baru dalam perdagangan internasional,… Read More
Jakarta - Pemerintah akan melakukan perubahan kebijakan atau deregulasi sebagai langkah negosiasi perdagangan yang dinilai… Read More