Snapshot

ALAMI Dorong Pertumbuhan UMKM

Wakil Gubernur DKI Jakarta Ahmad Riza Patria (kedua kiri) berbincang dengan Managing Director ALAMI Group Harza Sandityo (kiri) saat mengunjungi stan ALAMI Group di Djakarta Fest 2022 di Parkir Timur Senayan, Jakarta, Jumat, 26 Agustus 2022. ALAMI merupakan platform Peer-to-Peer Lending sesuai syariah yang fokus pada penyaluran pembiayaan produktif dan memiliki visi akan merevolusi industri keuangan syariah lewat teknologi agar menjadi lebih maju dan modern. Komitmen ALAMI dalam mendorong pertumbuhan UMKM dibuktikan dengan akumulasi penyaluran pembiayaan produktif yang hingga kini mencapai Rp3,3 triliun sejak 2019 dengan jumlah penerima pembiayaan mencapai 10.000 proyek. Dalam menyalurkan pembiayaan, ALAMI juga mengedepankan prinsip kehati-hatian dan analisa risiko yang baik, terbukti dengan tingkat keberhasilan ALAMI dalam memfasilitasi penyelesaian kewajiban dalam jangka waktu hingga 90 (sembilan puluh) hari sejak tanggal jatuh tempo (TKB90) sebesar  100%.

erman subekti

Recent Posts

Tabungan Jadi Prioritas atau Gaya Hidup? Simak Pandangan UOB Indonesia

Jakarta - UOB Indonesia memandang pentingnya literasi keuangan untuk membantu masyarakat memahami dan mengelola keuangan pribadi… Read More

4 hours ago

OJK Tegaskan Penghapusan Utang Kredit UMKM Tak Perlu Aturan Turunan

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menegaskan bahwa penghapusan utang kredit usaha mikro, kecil, dan… Read More

6 hours ago

Strategi UNTD Hadapi Persaingan Motor Listrik di Tengah Pelemahan Daya Beli Masyarakat

Tangerang - PT Terang Dunia Internusa Tbk, menyiapkan sejumlah strategi khusus menghadapi pelemahan daya beli… Read More

8 hours ago

Gara-gara Kasus Investree, OJK Tegas Bakal Lakukan Ini ke Industri Fintech Lending

Jakarta - Kasus yang menimpa PT Investree Radhika Jaya atau Investree menyita perhatian masyarakat, dianggap… Read More

8 hours ago

Era Open Banking, OJK Wanti-wanti 3 Tantangan Ini ke Industri Perbankan

Jakarta - Istilah open banking mengacu kepada aksesibilitas data yang semakin terbuka, memungkinkan bank untuk… Read More

8 hours ago

Gelar Indonesia Knowledge Forum 2024, BCA Dorong Penguatan Sektor Bisnis

Jakarta - PT Bank Central Asia Tbk (BCA) menggelar Indonesia Knowledge Forum (IKF) 2024, di… Read More

9 hours ago