Snapshot

AIA Vitality Gandeng Celebrity Fitness dan Fitness First sebagai Gym Partner

Suasana saat acara peluncuran fitur terbaru “Gym Partner” di aplikasi AIA Vitality kerjasama AIA dengan pusat kebugaran Celebrity Fitness & Fitness First (CF & FF) di Jakarta.
Head of AIA Vitality Jong Wie Siu (kedua kiri) tengah memberikan keterangan saat acara peluncuran fitur terbaru “Gym Partner” diaplikasi AIA Vitality kerjasama AIA dengan pusat kebugaran Celebrity Fitness & Fitness First (CF & FF) di Jakarta.
Chief Marketing Officer AIA Indonesia Kathryn Parapak, Head of AIA Vitality Jong Wie Siu, Aktris dan Health Enthusiast Adinia Wirasti, dan Chief Operating Officer Evolution Wellness David Prosser berfoto bersama di acara peluncuran fitur terbaru “Gym Partner” di aplikasi AIA Vitality kerjasama AIA dengan pusat kebugaran Celebrity Fitness & Fitness First (CF & FF) di Jakarta, Selasa 21 November 2023.

Melalui kerjasama gym partner ini, member AIA Vitality yang juga merupakan member dari Celebrity Fitness dan Fitness First akan mendapatkan berbagai keuntungan seperti diskon membership fee sebesar 20%, tambahan 100 poin Vitality per kunjungan, dan 750 poin Vitality setiap kali melakukan fitness assessment di CF & FF, dengan bonus 750 poin Vitality jika hasil assessment baik dan tes kebugaran gratis. Kerjasama ini sejalan dengan komitmen AIA untuk untuk membantu nasabah mendapatkan hidup yang lebih sehat, lebih lama, lebih baik.

M Zulfikar

Recent Posts

Bank Riau Kepri Syariah Raup Laba Rp210,90 M di Triwulan III 2024, Tumbuh 15,77 Persen

Jakarta – Kinerja Bank Riau Kepri Syariah (BRK Syariah) hingga September 2024 menunjukkan tren positif… Read More

8 mins ago

Erick Thohir Bakal ‘Kawinkan’ MIND ID, BRI, BSI dan Pegadaian Bentuk Bank Emas

Jakarta - Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir membuka opsi untuk ‘menyatukan’ PT… Read More

28 mins ago

Sekutu AS Was-was Trump Kembali jadi Presiden

Jakarta – Kembalinya Donald Trump menjadi Presiden Amerika Serikat (AS) membuka kekhawatirkan negara-negara sekutu AS… Read More

1 hour ago

BNI Ajak Mahasiswa UKSW Salatiga jadi Generasi Cerdas Finansial

Jakarta - PT Bank Negara Indonesia (Persero) Tbk atau BNI berkolaborasi dengan Kantor Perwakilan Bank… Read More

1 hour ago

IHSG Sesi I Ditutup Naik 0,94 Persen ke Level 7.311

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada perdagangan sesi I hari ini (8/11) melanjutkan… Read More

2 hours ago

Top! Fitur-fitur HUAWEI MatePad Pro 12.2 Mudahkan Kinerja Desainer Grafis

Jakarta - Raksasa teknologi asal Tiongkok, Huawei, merilis tablet terbaru, HUAWEI MatePad Pro 12.2 pada… Read More

3 hours ago