Moneter dan Fiskal

ADB: Investasi dan Ekspor Dorong Ekonomi RI Tumbuh 5,1%

Jakarta–Asian Development Bank (ADB) memperkirakan, perekonomian Indonesia akan terus tumbuh pada 2017 dan 2018. Perekonomian akan ditopang oleh peningkatan investasi swasta dan ekspor, serta belanja infrastruktur publik yang lebih tinggi.

Kepala Perwakilan ADB di Indonesia Winfried Wicklein memproyeksikan pertumbuhan produk domestik bruto (PDB) Indonesia akan mencapai 5,1 persen di tahun ini, dan 5,3 persen pada 2018. Di mana pada 2016, perekonomian Indonesia tumbuh 5 persen.

“Berkat investasi dan perdagangan yang membaik, Indonesia akan mendapat momentum lebih lanjut untuk pertumbuhannya,” ujar Winfried Wicklein dalam keterangannya, di Jakarta, Kamis, 6 April 2017. (Bersambung ke halaman berikutnya)

Page: 1 2 3

AddThis Website Tools
Rezkiana Nisaputra

Recent Posts

Akhir April Cerah, Modal Asing Guyur RI Rp2,36 Triliun

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat, pada pekan keempat April 2025, aliran modal asing masuk atau capital… Read More

7 hours ago

RUPST Ancol Angkat Cak Lontong jadi Komisaris

Jakarta - Rapat Umum Pemegang Saham Tahunan (RUPST) PT Pembangunan Jaya Ancol Tbk sepakat mengangkat… Read More

8 hours ago

BCA Menggila, OJK dan Infobank Pun Dilibasnya

Jakarta -- PT Bank Central Asia (BCA) Tbk memang juara. Tak hanya di kinerja bisnis,… Read More

9 hours ago

IHSG Hijau, Hampir Seluruh Saham Indeks INFOBANK15 Menguat

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada penutupan perdagangan Jumat, 25 April 2025 kembali… Read More

21 hours ago

IHSG Menguat, Berikut 5 Saham Penyumbang Terbesar Pekan Ini

Jakarta - Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) pada pekan 21-25 April 2025 mengalami penguatan sebesar… Read More

21 hours ago

BEI: IHSG Naik 3,74 Persen dalam Sepekan, Kapitalisasi Pasar Sentuh Rp11.561 Triliun

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) menyatakan bahwa data perdagangan saham pada pekan ini,… Read More

21 hours ago