Direktur Bank BJB, Achmad Irfan mendapat ucapan selamat dari Pimpinan OJK wilayah Bandung, Sarwono.
Achmad Irfan, telah mendapat promosi doktor dari Falultas Ekonomi Bisnis Universitas Padjajaran, Bandung bidang ilmu manajemen, 14 Agustus 2017. Achmad Irfan yang sehari-hari menjabat Direktur Utama, Bank BJB mempertahankan desertasinya yang berjudul Model Strategi Bersaing: Studi Empiris pada Bank Pembangunan di Indonesia dengan predikat cumloude. (*)
Poin Penting Menkeu Purbaya Yudhi Sadewa bertemu eks Deputi Gubernur BI Juda Agung Soal kemungkinan… Read More
Poin Penting Menkeu Purbaya menilai pelemahan rupiah mendekati Rp17.000 per dolar AS berdampak minimal dan… Read More
Poin Penting CELIOS menilai wacana tukar guling pejabat BI-Kemenkeu berisiko melemahkan citra independensi Bank Indonesia… Read More
Poin Penting Kopdes/Kel Merah Putih diarahkan jadi wadah bisnis anak muda, khususnya Gen Z dan… Read More
Poin Penting DPR mendukung keputusan Presiden Prabowo untuk tidak memangkas anggaran TKD 2026 bagi Aceh,… Read More
Poin Penting IHSG mengakhiri perdagangan 20 Januari 2026 di level 9.134,70 atau naik tipis 0,01… Read More