Categories: Keuangan

ACC Resmikan Area Service Baru di Hari Pelanggan

Selain meresmikan empat service area-nya, ACC juga memberikan fasilitas rekening Permata Bebas kepada pelanggan. Apriyani Kurniasih.

Tangerang–Astra Credit Companies (ACC) semarakkan Hari Pelanggan Nasional 2015 dengan meresmikan area service yang baru secara serentak di 4 kantor cabang ACC, yaitu di ACC Tangerang, ACC Lampung, ACC Jogjakarta dan ACC Karawang.

Selain meresmikan area service yang baru, ACC juga meningkatkan pelayanannya dengan memberikan kemudahan Pre-Approve untuk pengajuan kredit berikutnya tanpa survey dengan proses mudah dan cepat bagi pelanggan ACC yang merupakan good customer. Seluruh pelanggan ACC juga diberikan fasilitas rekening Permata Bebas Proteksi dengan berbagai benefit yang menarik, antara lain gratis biaya auto debet angsuran ACC dan juga gratis asuransi perlindungan jiwa.

Bertepatan dengan momen Hari Pelanggan Nasional 2015 ini seluruh Board of Directors ACC turun langsung ke cabang untuk melayani pelanggan dan juga untuk memastikan kualitas pelayanan yang diberikan kepada pelanggan.

Chief Executive Officer ACC, Jodjana Jody mengatakan bahwa sesuai dengan misi ACC ‘To Promote Credit for A Better Living’, ACC memberikan kehidupan yang lebih baik melalui kredit dengan berbagai kemudahan kepada pelanggan ACC. Didukung dengan salah satu nilai ACC yaitu Kepuasan Pelanggan,

“Seluruh kegiatan pelayanan ACC difokuskan untuk pelanggan sehingga dapat tercipta Customer Loyalty”, ungkap Jody.

Apriyani

Recent Posts

Mau ke Karawang Naik Kereta Cepat Whoosh, Cek Tarif dan Cara Pesannya di Sini!

Jakarta - PT Kereta Cepat Indonesia China (KCIC) resmi membuka penjualan tiket kereta cepat Whoosh… Read More

7 hours ago

Komitmen Kuat BSI Dorong Pariwisata Berkelanjutan dan Ekonomi Sirkular

Jakarta - PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI) terus berkomitmen mendukung pengembangan sektor pariwisata berkelanjutan… Read More

9 hours ago

Melalui Program Diskon Ini, Pengusaha Ritel Incar Transaksi Rp14,5 Triliun

Tangerang - Asosiasi Pengusaha Ritel Indonesia (Aprindo) bekerja sama dengan Kementerian Perdagangan (Kemendag) meluncurkan program… Read More

9 hours ago

IHSG Sepekan Anjlok 4,65 Persen, Kapitalisasi Pasar Ikut Tertekan

Jakarta - PT Bursa Efek Indonesia (BEI) mencatat bahwa data perdagangan saham selama periode 16-20… Read More

11 hours ago

Aliran Modal Asing Rp8,81 Triliun Kabur dari RI Selama Sepekan

Jakarta – Bank Indonesia (BI) mencatat di minggu ketiga Desember 2024, aliran modal asing keluar… Read More

16 hours ago

Bos BRI Life Ungkap Strategi Capai Target Bisnis 2025

Jakarta - PT Asuransi BRI Life meyakini bisnis asuransi jiwa akan tetap tumbuh positif pada… Read More

18 hours ago