Snapshot

Rayakan HUT 66 Tahun, ACA Konsisten Berkinerja Positif

Direktur Utama PT Asuransi Central Asia (ACA) Juliati Boddhiyah melakukan pemotongan tumpeng dan tiup lilin disaksikan jajaran Dewan Direksi, Komisaris dan karyawan saat merayakan hari ulang tahun ACA yang ke 66 tahun di kantor pusat ACA, Jakarta, Senin 29 Agustus 2022.

Diusianya yang ke 66 tahun ACA telah mampu menunjukan sebagai perusahaan asuransi yang konsisten berkinerja positif. Juliati Boddhiyah menyatakan, bahwa ACA terus berupaya untuk bisa mendapatkan capaian lebih baik lagi dibanding tahun 2021, sehingga  perusahaan menjadi yang terbaik diantara yang terbaik di Indonesia. Sebagai informasi, ACA membukukan kinerja positif sepanjang tahun 2021. Salah satu cerminannya, yakni jumlah aset perusahaan meningkat 17,32% dari Rp18,26 triliun di tahun 2020 menjadi Rp21,42 triliun di tahun 2021.* Zaenal Abdurrani.

erman subekti

Recent Posts

IHSG Dibuka pada Zona Merah ke Level 7.151

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (18/11) Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

54 mins ago

Harga Emas Antam Naik Rp8.000, Sekarang Segram Dibanderol Segini

Jakarta -  Harga emas Antam atau bersertifikat PT Aneka Tambang hari ini, Senin, 18 November… Read More

1 hour ago

IHSG Berpotensi Melemah, Simak 4 Saham Rekomendasi Analis

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

2 hours ago

PLN Perkuat Kolaborasi dan Pendanaan Global untuk Capai Target 75 GW Pembangkit EBT

Jakarta - PT PLN (Persero) menyatakan kesiapan untuk mendukung target pemerintah menambah kapasitas pembangkit energi… Read More

14 hours ago

Additiv-Syailendra Capital Perluas Distribusi Produk Keuangan

Jakarta - Additiv, perusahaan penyedia solusi keuangan digital, mengumumkan kemitraan strategis dengan PT Syailendra Capital, salah… Read More

15 hours ago

Banyak Fitur dan Program Khusus, BYOND by BSI Raih Respons Positif Pasar

Jakarta – Super App terbaru dari PT Bank Syariah Indonesia Tbk (BSI), yaitu BYOND by… Read More

19 hours ago