Snapshot

14 Tahun BRI Melantai di Bursa

Direktur Utama Bank BRI Suprajarto (tengah) beserta Jajaran Direksi Bank BRI melakukan penekanan tombol Opening Bell perdagangan saham di Bursa Efek Indonesia yang diselenggarakan dalam rangka memperingati 14 tahun Bank BRI dengan kode saham BBRI melantai di Bursa Efek Indonesia (BEI) yang dilaksanakan di Gedung Bursa Efek Indonesia, Jakarta Jumat, 10 November 2017. Sejak pertama kali IPO hingga saat ini, Bank BRI mampu mencatatkan kinerja cemerlang setiap tahunnya. Hal ini berimbas positif pada kenaikan harga saham BBRI. Pada waktu pertama kali diperdagangkan, tercatat saham BBRI seharga Rp. 875 per lembar dengan kapitalisasi pasar (market cap) di angka Rp.11,47 Triliun. Kini harga sahamĀ  melonjak tajam menjadi Rp. 16.450 dengan nilai kapitalisasi pasar menembus diatas Rp. 405 Triliun. Ini menjadikan Bank BRI sebagai Bank BUMN dengan kapitalisasi pasar terbesar di Indonesia. Selain itu, Bank BRI juga masuk dalam 4 besar bank dengan market cap terbesar di wilayah Asia Tenggara. (*)

Paulus Yoga

Recent Posts

Top! Fitur-fitur HUAWEI MatePad Pro 12.2 Mudahkan Kinerja Desainer Grafis

Jakarta - Raksasa teknologi asal Tiongkok, Huawei, merilis tablet terbaru, HUAWEI MatePad Pro 12.2 pada… Read More

1 hour ago

Jejak Panjang dan Ambisi Besar Bank-Bank Thailand di Pasar Indonesia

Jakarta - Jejak investor asal Thailand di pasar keuangan Indonesia sudah cukup panjang. Lebih dari… Read More

2 hours ago

GOTO Luncurkan Makan Bergizi Gratis, Targetkan hingga 3 Juta Porsi

Jakarta - PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO) secara resmi meluncurkan program Makan Bergizi Gratis… Read More

2 hours ago

Sejak 2014, Geo Dipa Energi Beri Kontribusi Ratusan Miliar ke Negara

Bandung - PT Geo Dipa Energi (Persero) atau Geo Dipa, salah satu badan usaha milik… Read More

2 hours ago

IHSG Dibuka Rebound ke Level 7.304 Usai The Fed Pangkas Suku Bunga

Jakarta - Pada pembukaan perdagangan pagi ini pukul 9.00 WIB (8/11), Indeks Harga Saham Gabungan… Read More

4 hours ago

IHSG Diprediksi Lanjut Melemah, Analis Rekomendasikan 4 Saham Ini

Jakarta - MNC Sekuritas melihat pergerakan Indeks Harga Saham Gabungan (IHSG) secara teknikal pada hari… Read More

4 hours ago