Analisis

12 Bank Berhasil Raih Infobank Special Awards 2019

Jakarta – Sebanyak 12 bank dianugerahi special awards oleh Majalah Infobank pada ajang pemberian penghargaan “Infobank Awards 2019” di Hotel Indonesia Kempinski, Kamis, 29 Agustus 2019.

Ke-12 bank peraih special awards 2019 itu adalah bagian dari 65 bank peraih “Infobank Awards 2019”. Pemberian penghargaan didasarkan pada hasil rating kinerja keuangan perusahaan tahun 2017 dan 2018.

Tahun ini, ada 10 kategori special awards yang diberikan oleh Majalah Infobank. Berikut daftar 10 kategori dan 12 bank peraih Infobank Special Awards 2019.

Kategori dan Pemenang:

1. The Most Value Bank 2019: BCA

2. The Most Efficiency Bank in Indonesia 2019: BCA

3. The Most Successful and Sustainable Bank in Micro Banking 2019: BRI

4. The Biggest Tax Payer Bank 2019: BRI

5. The Best Bank in Portfolio Credit 2019: Bank of China

6. The Best Bank in Structure Finance 2019: Bank Jatim

7. The Best Foreign Bank 2019: MUFG Bank

8. The Fastest Growing Profitable Bank 2019: Bank UOB Indonesia

9. The Best Bank in Risk Profile & GCG:
BUKU 4: Bank Mandiri
BUKU 3: OCBC NISP
BUKU 2: BCA Syariah

10. The Best Performance Bank 2019:
BUKU 4: BCA
BUKU 3: OCBC NISP
BUKU 2: Bank Sulselbar
BUKU 1: Bank Sultra

Dwitya Putra

Recent Posts

PHE OSES Resmi Salurkan Gas Bumi Ke PLTGU Cilegon

Jakarta -  PT Pertamina Hulu Energi Offshore South East Sumatera (PHE OSES) resmi menyalurkan gas bumi ke… Read More

59 mins ago

Transformasi Aset, PLN Integrasikan Tata Kelola Arsip dan Dokumen Digital

Jakarta - PT PLN (Persero) meluncurkan program Gerakan Tertib Arsip (GEMAR) dan aplikasi New E-Arsip… Read More

2 hours ago

Pertamina Subholding Upstream Regional Jawa Dukung Peningkatan Kinerja Keselamatan

Jakarta - Demi meningkatkan kinerja keselamatan dan integritas aset, Pertamina Subholding Upstream Regional Jawa dan PT Badak… Read More

3 hours ago

Jumlah Peserta Regulatory Sandbox Menurun, OJK Beberkan Penyebabnya

Jakarta - Penyelenggara inovasi teknologi sektor keuangan (ITSK) harus melewati regulatory sandbox milik Otoritas Jasa… Read More

6 hours ago

OJK Siap Dukung Target Ekonomi 8 Persen, Begini Upayanya

Jakarta - Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyebut bersedia mendukung target pertumbuhan ekonomi 8 persen Presiden… Read More

10 hours ago

BPKH Ajak Pemuda Gunakan DP Haji sebagai Mahar Pernikahan

Jakarta - Saat ini, secara rata-rata masa tunggu untuk melaksanakan ibadah haji di Indonesia bisa… Read More

11 hours ago